Pejamkan mata bila ku ingin bernafas lega Dalam anganku aku berada di satu persimpangan Jalan yang sulit ku pilih - Melly Goeslaw Malam ini di sudut beranda rumah dengan penerangan lampu seadanya yang tak begitu terang. Ku putarkan lagu legendaris yang tak lekang oleh zaman, Melly Goeslaw yang berjudul Bimbang. Mungkin karena syndrome film AADC2 yang sebentar lagi akan tayang di bioskop setelah 14 tahun Rangga dan Cinta terpisah lautan menunggu satu purnama datang. Atau...
“Terkadang kesulitan harus kamu rasakan terlebih dulu sebelum kebahagiaan yang sempurna datang kepadamu” RA Kartini Tepat hari kamis ini jatuh pada tanggal 21 April, dimana hari ini merupakan tanggal kelahiran RA Kartini. Beliau merupakan pahlawan wanita Indonesia yang mempelopori kebangkitan perempuan di pribumi. Setiap tahunnya, pada tanggal ini semua perempuan di negeri ini memperingati bangkitnya emansipasi wanita. Dari siswa TK hingga teman-teman yang sudah bekerja pun memperingatinya, biasanya pada tanggal 21 April ini, setiap wanita...